Loker Terbaru di Kimia Farma Diagnostika |Februari 2021

 Loker Terbaru di Kimia Farma Diagnostika. Memasuki akhir bulan Februari 2021, banyak instansi yang membuka lowongan kerja. Bagi yang sedang mencari pekerjaan, lowongan tersebut menjadi kesempatan Anda. 

Loker Terbaru di Kimia Farma Diagnostika |Februari 2021


Salah satu lowongan dibuka oleh PT. Kimia Farma (Persero) Tbk. Badan Usaha Milik Negara atau BUMN ini bergerak di bidang pelayanan kesehatan.  


Rekrutmen kerja yang dibuka oleh Kimia Farma kali ini ditujukan kepada lulusan baru atau fresh graduate. 


Lulusan minimal D3 bisa mendaftar sesuai dengan posisi dan kompetensi yang dibutuhkan perusahaan. 


Berikut ini lowongan kerja yang sedang dibuka di beberapa anak usaha BUMN Kimia Farma yang dihimpun dari laman rekrutmen Kimia Farma.  

Lowongan kerja di LabKlinik

Pelayanan 

  • Laki-laki/Perempuan.
  • Minimal lulusan D3 Keperawatan.
  • Berusia maksimal 27 tahun.
  • Memiliki STR.
  • Berorientasi pada pekerjaan detail.
  • Jujur, berintegritas, kreatif, dan komunikatif.
  • Penempatan untuk area Jambi.
  • Lowongan kerja dibuka hingga 27 Februari 2021.


Radiografer

  • Laki-laki/Perempuan.
  • Minimal lulusan D3 Radiologi.
  • Berusia maksimal 27 tahun.
  • Memiliki STR.
  • Berorientasi pada pekerjaan detail
  • Jujur, berintegritas, kreatif, dan komunikatif.
  • Penempatan Jambi.
  • Lowongan kerja dibuka hingga 27 Februari 2021.


Staf admin lab

  • Laki-laki/Perempuan.
  • Minimal lulusan D3 Akuntansi.
  • Berusia maksimal 28 tahun.
  • Berorientasi pada pekerjaan detail.
  • Jujur, berintegritas, kreatif, dan komunikatif.
  • Penempatan untuk area Samarinda dan Balikpapan.
  • Lowongan kerja dibuka hingga 27 Februari 2021.


ATLM

  • Laki-laki/Perempuan.
  • Minimal lulusan D3 Analisis Kesehatan.
  • Berusia maksimal 28 tahun.
  • Memiliki STR.
  • Jujur, berintegritas, kreatif, dan komunikatif.
  • Mampu mengoperasikan Ms. Office.
  • Mampu bekerja dalam team.
  • Penempatan untuk daerah Samarinda dan Balikpapan.
  • Lowongan kerja dibuka hingga 27 Februari 2021.


Pelamar melakukan pendaftaran secara daring di laman rekrutmen Kimia Farma sebelum tenggat waktu yang telah ditentukan. 


Kimia Farma tidak pernah memungut biaya selama proses rekrutmen kerja. Karenanya, pelamar diimbau berhati-hati dengan penipuan yang mengatasnamakan Kimia Farma. 


Informasi dan pendaftaran lowongan kerja lainnya di BUMN Kimia Farma bisa dilihat di https://rekrutmen.kimiafarma.co.id/vacancy.  (Sumber : Kontan)

DONASI VIA DANA ke 085862486502 Bantu berikan donasi jika artikelnya dirasa bermanfaat. Donasi Anda ini akan digunakan untuk memperpanjang domain www.infolabmed.com. Donasi klik Love atau dapat secara langsung via Dana melalui : 085862486502. Terima kasih.

Post a Comment

0 Comments