Tempuyung Tanaman Liar yang Berkhasiat
Punya masalah batu ginjal
*INFOLABMED* Pernah dengar tanaman bernama tempuyung? Tempuyung termasuk tanaman liar yang biasa ditemukan di pekarangan atau pinggir jalan.
Kondisi tempuyung sebagai tanaman yang secara liar, membuat banyak orang tidak mempedulikannya hingga diketahui khasiatnya bagi kesehatan.
Apa saja khasiat tempuyung bagi kesehatan?
Daun tempuyung ternyata dapat membantu memecahkan batu ginjal. Karena tempuyung kaya akan kalium.
Karena kalium dapat menguraikan kalsium karbonat dan bercampur dengan zat lain yang ditemukan dalam batu ginjal.
Asam urat menjadi musuh tempuyung. Pasalnya, tempuyung mampu membantu menurunkan kadar asam urat.
Karena tempuyung mempunyai kemampuan melarutkan kristal urat yang mengendap dalam pembuluh darah.
Penyakit peradangan dapat diobati oleh tempuyung. Juga menjadi obat hipertensi.***
Post a Comment