Daun Awar-awar dan Manfaatnya

Table of Contents

 



Anda punya luka?

*INFOLABMED.COM* Awar-awar merupakan tanaman obat. Tanaman ini bisa ditemukan di Indonesia. 


Diantara bagian tanaman awar-awar yang paling banyak manfaatnya bi kesehatan adalah daunnya.


Karena daunnya ini mengandung anti bakteri, anti jamur, anti peradangan, sitotoksin juga anti kanker.


Berdasarkan penelitian yang dilakukan Fakultas Farmasi Universitas Gadjah Mada, disimpulkan bahwa ekstrak daun awar-awar dapat menghambat pertumbuhan sel kanker payudara.


Daun awar-awar juga dapat menjadi obat untuk luka kecil pada kulit. Oleh karenanya, gunakan daun ini rutin selama 14 hari, insya Allah akan sembuh.


Senyawa alkaloid pada daun awar-awar mampu mencegah peradangan pada kulit yang terluka.


Sifat antibakteri yang terdapat pads daun awar-awar dapat mencegah terjadinya infeksi pada luka. Terutama yang diakibatkan oleh bakteri Stapthylococcus Aureus.


Penggunaan daun awar-awar untuk pengobatan luka:

1. Cuci bersih daun awar-awar dalam air mengalir

2. Tumbuk hingga lembut.

3. Pastikan luka dalam keadaan bersih, lalu tempelkan tumbukan daun awar-awar pada luka.***

Post a Comment