WORKSHOP SITOHISTOTEKNOLOGI DPC PATELKI JAWA TIMUR 2023

Table of Contents



Salam sehat, Salam Patelki ! 

Bagi rekan medis ATLM dan rekan sejawat lainnya yang sedang mencari dan menambah ilmu dalam dunia Laboratorium Medik, berikut adanya informasi dari DPC PATELKI Jawa Timur akan menyelanggarakan WORKSHOP  dalam tema : 

SITOHISTOTEKNOLOGI

Materi :

  • Etika Profesi ATLM
  • Aspek Hukum Pemeriksaan Lab Patologi Anatomi
  • Bahan Sitologi
  • Sediaan Sitologi
  • Pra Analitik, Analitik dan Pasca Analitik
  • Pewarnaan HE
  • Histokimia
  • Kelas Praktikum

Tempat dan Waktu :

  • Hotel Ibis Style Jemursari Surabaya
  • 25-26 Februari 2023

Persyaratan

  1. ATLM, D3/D4 ATLM, Pengajar TLM
  2. Memiliki STR
  3. Memiliki KTA PATELKI
  4. Membawa Jas Lab

Fasilitas

  • Sertifikat 4 SKP
  • Workshop Kit

Biaya

  • Tidak Menginap Rp. 2.000.000,-
  • Menginap Rp. 2.500.000,-

Link pendaftaran

https://linktr.ee/ws_PA.SITOHISTOTEKNOLOGI


Sumber : DPC PATELKI JAWA TIMUR


Sendi Peronika
Sendi Peronika Sendi Peronika, A.Md.AK, S.KM berprofesi Analis Kesehatan Laboratorium, dan sekaligus Content Writer di blog kesehatan Infolabmed. Dengan lingkup kehidupan sebagai Analis Kesehatan berpeluang untuk berbagi informasi seputar Laboratorium Medik. Semoga tulisan dan informasi di infolabmed bisa mambantu dan bermanfaat bagi profesi Analis Kesehatan Laboratorium dalam dunia pendidikan maupun pekerjaan.

Post a Comment