SEMINAR ILMIAH DPC PATELKI KOTA BEKASI 2023


Salam sehat, Salam Patelki ! 

Ada informasi terbaru dari DPC PATELKI BEKASI akan segera mengadakan kegiatan Seminar Ilmiah.  Acara tersebut mengundang sahabat Infolabmed dan rekan ATLM sejawat untuk ikut bergabung dan ramaikan acaranya yang bertema :

ASPEK LABORATORIUM PEMERIKSAAN VIRUS HEPATITIS B

Narasumber :

1. Indra Saut Taruli Tua, AMAK

Materi : Kode Etik ATLM

2. dr. Gaby Octavia, M.Sp.PK

Materi : Strategi Diagnostik Laboratorium Pemeriksaan Hepatitis B

3. Aturut Yansen, Amd.AK, S.KM, M.Kes

Materi : Proses Kerja dan Mutu Pemeriksaan Virus Hepatitis

4. Rani Listyawati, S.ST

Materi : Keselamatan dan Kesehatan Kerja K3 di Laboratorium

Waktu dan Tempat : 

  • Minggu, 26 Februari 2023
  • 07:30 - Selesai
  • Hotel Merapi Merbabu Bekasi
  • Dresscode : Flower Gardening

Biaya Pendaftaran : 

  • Sebelum H-7 : Rp. 280.000
  • Sesudah H-7 : Rp. 300.000
  • No. Rek : BCA - 5680245128
  • A/n : Wawa Susilawati

Pendaftaran : 

  • Hubungi WhatsApp 
  • Sulisetiyani : 0878-9718-7100

Fasilitas :

  • Ilmu yang bermanfaat
  • Sertifikat PATELKI 3 SKP
  • Seminar KIT
  • Coffe Break
  • Makan Siang
  • Doorprize Logam Mulia, Smartphone, dan Hadiah lainnya


Sumber : @dpcpatelkibekasi


DONASI VIA DANA Bantu berikan donasi jika artikelnya dirasa bermanfaat. Donasi sebesar Rp. 10.000 ini akan digunakan untuk memperpanjang domain www.infolabmed.com. Donasi klik Love atau dapat secara langsung via Dana melalui : 085862486502. Terima kasih.

Post a Comment

0 Comments