Pelatihan Pelayanan Prima di Laboratorium Klinik Dalam Rangka Hari Kesehatan Nasional (HKN) Ke-51 Oleh PATELKI DPC Pekalongan




PELATIHAN PELAYANAN PRIMA DI LABORATORIUM KLINIK
DALAM RANGKA HARI KESEHATAN NASIONAL (HKN) Ke- 51
Oleh 
PATELKI DPC PEKALONGAN
 


LATAR BELAKANG :


Pelayanan labaoratorium merupakan bagian integral dari pelayanan kesehatan yang diperlukan untuk menunjang upaya peningkatan kesehtan, pencegahan dan pengobatan penyakit serta pemulihan kesehatan.

Laboratorium sebagai komoponen penting dalam pelayanan kesehatan diperlukan adanya tenaga Ahli Teknologi Laboratorium Medik (ATLM) yang profesional yang mampu memberikan kepuasan pelayanan yang prima kepada pasien serta menjamin hasil pemeriksaan laboratorium yang dapat dipertanggungjawabkan.

Terkait dengan masalah tersebut diatas dan juga untuk memberikan informasi kepada Dokter Penanggungjawab Laboratorium, Anggota PATELKI dan pemerhati Laboratorium tentang Bagaimana memberikan Pelayanan Prima di Laboratorium yang sesuai Standar Akreditasi, Kami DPC PATELKI Pekalongan dalam rangka HKN ke 51 akan mengadakan PELATIHAN PELAYANAN PRIMA DI LABORATORIUM KLINIK.

TUJUAN :
  1. Memberikan pengetahuan Pelayanan Prima ATLM kepada Pasien di Laboratorium
  2. Memberikan dan mengingatkan kembali tentang Ilmu - ilmu Pemantapan Mutu di Laboratorium secara benar sehingga ATLM mampu menjalankan tugas keprofesian di bidang pemeriksaan laboratorium secara benar dan teliti
  3. Memberikan pengetahuan dan keterampilan kepada ATLM dalam penjaminan mutu hasil pemeriksaan laboratorium yang sistematis tertata dari proses pelayanan pengambilan sampel pasien sampai hasil laboratorium diberikan kepada pasien secara teliti, akurat serta dapat dipertanggungjawabkan.
  4. Meningkatkan keilmuan ATLM dengan mengikuti pendidikan berkelanjutan keprofesian ATLM.

PESERTA :
  • Ahli Teknologi Laboratorium Medik (ATLM)
  • Pemilik Laboratorium Swasta
  • Dokter Penanggung Jawab Laboratorium
  • Dokter Umum
  • Mahasiswa Kesehatan
  • Pemerhati di bidang Laboratorium

WAKTU DAN TEMPAT :
Hari / Tanggal    : Minggu, 13 November 2016
Tempat               : Hotel Horison Pekalongan
                             Jl. Gajahmada II. A PKL 51118
Pukul                  : 08.00 sd Selesai

REGISTRASI :
Oktober 2016              : Rp. 175.000
1 - 13 November 2016 : Rp. 200.000
 
FASILITAS :
  • 2 SKP PATELKI
  • Seminar KIT
  • Snack and Launch
  • Doorprize

Pembayaran di transfer melalui :
Bank Mandiri Cab. Pekalongan Imam Bonjol
No. Rek : 139-00-1573647-7
a.n RETNO SULISTYANINGRUM
WA : 0815 7522 2979
Bagi teman - teman ATLM yang mendapat informasi seminar, pelatihan, dll. Silahkan kirimkan Fampletnya melalui :
E mail : laboratorium.medik@gmail.com
WA : 081564656806
Jadwal seminar lainnya : Jadwal Seminar ATLM 2016
 Informasi Lowongan Pekerjaan ATLM : Info Lowongan Pekerjaan ATLM 2016

DONASI VIA DANA ke 085862486502 Bantu berikan donasi jika artikelnya dirasa bermanfaat. Donasi Anda ini akan digunakan untuk memperpanjang domain www.infolabmed.com. Donasi klik Love atau dapat secara langsung via Dana melalui : 085862486502. Terima kasih.

Post a Comment

0 Comments